Ketua Fraksi PD Apresiasi Langkah Pemkab barito Utara Bangun sejumlah Infrastruktur

By brayane1 - Kamis, 16 Mei 2024 | 08:56 WIB | 466 Views

Muara Teweh – Pembangunan infrastruktur baik itu jalan maupun jembatan yang merupakan prioritas pembangunan di Kabupaten Barito Utara. Infranstruktur jalan dan jembatan yang dibangun pemerintah daerah seperti di wilayah Kecamatan Lahei Barat dan Lahei. Saat ini pembangunan jalan menuju perdesaan sangat diperlukan.

Ketua Fraksi Demokrat (PD) DPRD Kabupaten Barito Utara, H Surianoor, Kamis (16/5/2024) atas nama masyarakat dan anggota DPRD dari Dapil II sangat mengapresiasi dan memerika penghargaan kepada pemerintah daerah dengan adanya langkah-langkah untuk dalam pembangunan infranstruktur jalan dan jembatan di daerah setempat, khususnya di Dapil II.

Dikatakan Surianoor pada tahun anggaran 2024 ini pembangunan infrastruktur jalan dan jembatan untuk wilayah Lahei Barat dan Lahei banyak anggaran untuk penanganan maupun pembangunan infrastruktur.

“Dengan anggaran yang begitu besar yang dianggarkan pemerintah tersebut, kita patut berterima kasih kepada Pemkab Barito Utara untuk kesejahteraan masyarakat, khususnya di wilayah Dapil II,” katanya.

Dikatakan Surianoor, program bupati dua periode H Nadalsyah sudah dilaksanakan seperti pembangunan jembatan Intu yang merupakan jalur dan transportasi darat yang sangat di harapkan oleh masyarakat.

“Pembangunan jalan Prusda mulai dari Desa Haragandang menuju Muara Desa Inu Kecamatan Lahei sangat berguna dan bermampa’at bagi masyarakat,” katanya.

Selain jalan dan jembatan, pembangunan listrik untuk di dalam sungai Lahei dari Desa Haragandang Kecamatan Lahei yang sudah lama manyala dan sudah. “Dan hampir disemua Kecamatan di Dapil II sudah teraliri listrik dan ini saat pemasangan jalur kabel,” pungkasnya.(sli)

Banner-Topa

Berita Terkait

Berita Terbaru

Jun 15, 2025

PGRI Barut Diharapkan Mampu Meningkatkan Eksistensi Sebagai Mitra Strategis Dalam Pembangunan Dunia Pendidikan

Muara Teweh – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito…

Jun 14, 2025

Legislator Dukung FLS3N 2025, Ajang Seni dan Sastra Jadi Wadah Penguatan Karakter Siswa

Muara Teweh – Festival Lomba Seni dan Sastra Siswa Nasional…

Jun 14, 2025

Pelantikan Penjabat Kepala Desa Datai Nirui oleh Pj Bupati Indra Gunawan, Ini Kata Dewan Barut

Muara Teweh – Pelantikan Penjabat (Pj) Kepala Desa Datai Nirui,…

Jun 13, 2025

Dana Desa Tidak Tersalurkan selama 3 Tahun, Datai Nirui Jadi Satu-satunya Desa di Indonesia Alami Hal Ini

Muara Teweh – Setelah tiga tahun tanpa kepala desa definitif…

Jun 13, 2025

Pj Bupati Barut Lantik Pj Kepala Desa Datai Nirui

Muara Teweh – Pemerintah Kabupaten Barito Utara kembali melaksanakan pelantikan…

Jun 12, 2025

Dinas PUPR Barut Timbun Jalan Berlubang di Jalan Pertiwi Muara Teweh

Muara Teweh – Menindaklanjuti keluhan masyarakat, Dinas Pekerjaan Umum dan…